
UBL Basketball Runner Up – Liga Mahasiswa Women 3×3 Basketball
Selamat kepada Tim Basket Putri Universitas Budi Luhur (UBL) yang berhasil meraih gelar Runner-Up dalam ajang Liga Mahasiswa Women 3×3 Regional Jakarta. Prestasi ini merupakan pencapaian yang luar biasa dan bukti kerja keras dari seluruh anggota tim.
Meskipun belum mencapai posisi teratas, semangat dan dedikasi yang ditunjukkan oleh para pemain menjadi inspirasi bagi kita semua. Keberhasilan ini juga akan menjadi motivasi untuk meraih hasil yang lebih baik di masa mendatang.
Terima kasih kepada seluruh suporter yang telah mendukung dan memberikan semangat kepada tim!

#UniversitasBudiLuhur #WomensGlowry #StudentAthlete #Basket #LigaMahasiswa #UBL #CerdasBerbudiluhur